11. PENGORGANISASIAN TINGKAT
PUSKESMAS
Apabila
perencanaan tingkat Puskesmas
telah selesai dilaksanakan, hal selanjutnya
yang perlu dilakukan ialah
melaksanakan fungsi
pengorganisasianPuskesmas (organizing)
Ada
2 (dua) hal yang
perlu pengorganisasian tingkat Puskesmas,
yakni :
(1)
Pengaturan berbagai kegiatan yang
ada di dalam RO Puskesmas, sehingga membentuk satu
kesatuan program yang terpadu dan sinergiuntuk mencapai tujuan Puskesmas
(2)
Pengorganisasian pegawai Puskesmas,yaitu pengaturan tugas dan tanggung jawab
setiap pegawai Puskesmas, sehinggasetiap kegiatan dan program mempunyai
penanggung jawabnya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar